Halaman

Senin, 05 Agustus 2013

Koramil 0804/11 Takeran Gelar Sunatan Massal dalam rangka Hari Kebangkitan Nasional



Sebanyak 25 anak dari keluarga kurang mampu mengikuti sunatan massal yang digelar Koranil 0804/11 Takeran bekerjasama dengan Ponpes Cokro kertopati yang dipimpin oleh KH Zuhdi Tafsir Kec Takeran. Kegiatan ini merupakan bagian dari kepedulian sosial TNI-AD kepada masyarakat. Anak-anak yang mengikuti sunatan massal diambil dari dua Kecamatan, yakni Kecamatan Takeran dan Kec.Gorang Gareng Kab Magetan.
dr Hedryo Yuwono melaksanakn sunatan massal
   Sebelumnya mereka dipilih oleh masing-masing Koramil. “Anak tersebut dipilih terdahulu melalui Koramil yang ada di Kecamatan Takeran dan Kec.Gorang Gareng Kab Magetan. Selain tenaga kesehatan dari Kodim 0804/Magetan, sunatan massal juga dibantu dari puskesmas Kecamatan Takeran yang dihadiri dr Hendryo Yuwono . Acara tersebut berjalan tertib dan lancar. (tsr)
Danramil 0804/11 Takeran Menghadiri Sunatan Masal

Tidak ada komentar:

Posting Komentar